Jumat, 12 Maret 2010

Haruskah pemanasan

Berenang untuk menyehatkan badan ,itulah keinginan setiap orang . Tapi kadangkala berenang juga membuat kita cidera . Itulah sebabnya setiap akan memulai berenang seperti olah raga yang lain kita memerlukan pemanasan . Kadankala kita lupa karena sangat senang akan berenang jadi kita lupa melakukan itu ,yaitu pemanasan . Tidak perlu pemanasan khusus untuk berenang tapi alangkah baiknya apabila kita melakukan pemanasan pada otot yang akan kita gunakan .

Memulai dengan bagian atasa dari tubuh kita yaitu leher ,gerakkan leher tengok kanan-kiri ,anggukkan keatas bawah ,putar dst. Bahu ,putar-putar bahu ,pukulkan ke depan tangan ,dorong tangan ke atas dst. Pinggang , tundukkan badan hingga tangan menyentuh lantai kalau bisa kemudian angkat lagi sampai berdiri sempurna lakukan beberapa kali , kemudian kaki . Nah sekarang siap untuk berenang .

Beberapa pertanyaan yang biasa diajukan bagi mereka yang belum pandai berenang ,” Kenapa ya ,kalau bernang baru saja berenang sudah kram ?’ Atau kadangkala mereka berkata ,”Saya sudah pemanasan kok tetap kram juga .”

Sebetulnya bagi seorang olahragawan tentu akan tahu kenapa ya kok kram . Karena kelebihan beban otot .Bagi perenang pemula biasanya menggunakan seluruh tenaganya untuk berenang . Jadi yang diperlukan ya lakukan berenang dengan sedikit tenaga , badan rileks.

Musim hujan ,hujan hujan....

Teman teman tersayang , dengan curah hujan yang tinggi di negeri ini sebaiknya kita waspada mengenai kesehatan kita . Bagi orang -orang yang mempuyai ketahan fisik tentu tidak akan masalah tapi bagi orang yang ketahana fisiknya rendah tentu akan menimbulkan banyak masalah , kehujanan sedikit saja akan menjadikan kita flu demam batuk dan sebagainya . Maka sari itu saya mengajak teman -teman untuk menjaga kesehatan dengan menjaga kebugaran antara lain yaitu dengan berolh raga , ya olah raga yang deket deket lah dengan hujabn yaitu olah raga air yaitu berenang . Selain untuk menguatkan daya tahan tubuh ya , membiasakan berhubungan dengan air dalam waktu yang relatif lama . soalnya biasanya orang berenang paling tidak ya setengah atau satu jam berada di dalam air , lain halnya dengan mandi semenit atau lebih sedikitlah .

Berenang selain sehat juga bikin awet muda .Pengen tahu resepnya ? Tunggu ya .
 
eXTReMe Tracker